[Attachment(s) from I_One included below]
Om Momod numpang laporan ya...
Lokasi : Anak Sungai Bengalon, Sangata - KalTim
Umpan : perpaduan mie rebus + tempe bosok, irisan cumi
Hasil : Ikan salab, Baung
Ikan terberat : Ikan Salab 0,5kg
10 Maret 2011
Setelah selesai nguli dan ini juga hari terakhir di project ini, iseng2 minta tolong sama driver & security buat bikinin umpan. karena tangan dah guatel pengen gentak. tepat pukul 16.00 Wita berangkat kami berjalan kaki ke anakan sungai yg terdekat (±700Mtr dari base). pasang umpan dengan menggunakan mata kail satu di atas timah di bawah.
Pilih lokasi yg lumayan adem di bawah pu_un, abis tumben banget kemaren jam segitu masih punaasssss menyengat. sempat dah putus asa karena umpan gak di senggol2, sampai jam 17.45 matahari pun sudah mulai terlihat akan pulang. Tiba2 saja ujung joran melengkung..., pikir ikan besar neh... ternyata ikan salab (ikan putihan orang sana bilang) seukuran 4 jari. lempar lagi dan di sambut lagi dengan melengkung indah ujung joran, ikan salab lagi. kali ini ikan ukuran lumayan besar, kira2 0,5kg an lah. terlampir hasil mancingnya...
Demikian laporan dari bumi kalimantan...., besok kalo ada signal bikin laporan lagi deh.
Salam.....,
I-One
Lokasi : Anak Sungai Bengalon, Sangata - KalTim
Umpan : perpaduan mie rebus + tempe bosok, irisan cumi
Hasil : Ikan salab, Baung
Ikan terberat : Ikan Salab 0,5kg
10 Maret 2011
Setelah selesai nguli dan ini juga hari terakhir di project ini, iseng2 minta tolong sama driver & security buat bikinin umpan. karena tangan dah guatel pengen gentak. tepat pukul 16.00 Wita berangkat kami berjalan kaki ke anakan sungai yg terdekat (±700Mtr dari base). pasang umpan dengan menggunakan mata kail satu di atas timah di bawah.
Pilih lokasi yg lumayan adem di bawah pu_un, abis tumben banget kemaren jam segitu masih punaasssss menyengat. sempat dah putus asa karena umpan gak di senggol2, sampai jam 17.45 matahari pun sudah mulai terlihat akan pulang. Tiba2 saja ujung joran melengkung..., pikir ikan besar neh... ternyata ikan salab (ikan putihan orang sana bilang) seukuran 4 jari. lempar lagi dan di sambut lagi dengan melengkung indah ujung joran, ikan salab lagi. kali ini ikan ukuran lumayan besar, kira2 0,5kg an lah. terlampir hasil mancingnya...
Demikian laporan dari bumi kalimantan...., besok kalo ada signal bikin laporan lagi deh.
Salam.....,
I-One
__._,_.___
Attachment(s) from I_One
3 of 3 Photo(s)
--- 2011 nih! mancing lagi YUK!! ---
------- SAVE THE BANDWIDTH --------
Pada saat me-reply harap hapus e-mail yang tidak diperlukan atau sudah terkirim.
---- No Ads - Ads means Banned ----
----MANCiNGiKANMAS----
http://www.geocities.com/mancingikan/
http://www.geocities.com/mancing_galatama/
------- SAVE THE BANDWIDTH --------
Pada saat me-reply harap hapus e-mail yang tidak diperlukan atau sudah terkirim.
---- No Ads - Ads means Banned ----
----MANCiNGiKANMAS----
http://www.geocities.com/mancingikan/
http://www.geocities.com/mancing_galatama/
.
__,_._,___
No comments:
Post a Comment